Bisnis Online itu Mudah |
Pola kerja fleksibel yang membuat anda bisa mengatur waktu kerja sesuai keinginan. Tanpa harus khawatir mengganggu aktivitas utama anda.
Dan resikonya-pun dibilang sangat kecil. Modal yang diperlukan tak terlampau besar untuk memulainya. Sementara, prospek keuntungannya bisa berkali-kali lipat. Karena itu, tak heran jika bisnis affiliate program dari hari ke hari semakin marak. Banyak pemain baru yang mencoba peruntungannya di bisnis ini.
Salah satu contoh bisnis dengan sistem afiliasi adalah apa yang ditawarkan oleh Berkah Herbal - Toko Herbal Alami, dengan cara pendaftaran yang sangat mudah, sebagai berikut :
- Masuk ke menu: Afiliasi / Reseller.
- Di paling Bawah: klik "GABUNG SEKARANG JUGA"
- Mengisi form registrasi dengan lengkap dan benar.
- Username dan Password akan terkirim ke Email
- Setelah cek email.
- Login dengan Username dan Password yang diberi di kolom LOGIN (paling kanan atas).
- Akan muncul menu: MEMBER AREA.
- Di dalam MEMBER AREA, anda akan mendapatkan fasilitas:
- Panduan komplit cara ber-PROMOSI
- Banner-banner afiliasi yang bisa langsung di-download
- Fasilitas kirim e-mail ke referal.
- Marketing Tools
- Tabel Profit Sharing dari semua produk
Dan Anda juga dapat melihat bonus yang telah ditransfer dan bonus yang belum ditransfer. Serta Anda juga bisa tahu, dari mana bonus Anda berasal.
Hal-hal mendasar yang perlu melekat pada diri affiliate marketer agar bisa mencapai sukses yang diinginkan. Antara lain:
- Selalu belajar. Inilah sikap mendasar pertama yang harus tertanam dalam diri seorang affiliate marketer. Yaitu kesadaran untuk terus belajar meningkatkan kemampuan. Memang bagi yang pertama kali berniat mulai, mungkin terlihat sangat sulit. Kadang juga muncul keraguan mengenai kemampuannya. Tapi berbekal kemauan untuk terus belajar, segala kesulitan itu PASTI bisa kita pecahkan. Nikmati proses belajar yang tengah anda jalani! Sebab di situlah awal sukses anda dimulai.
- Pantang menyerah. Seorang affiliate marketer harus bermental pantang menyerah. Segala rintangan dan mungkin pencapaian yang belum seperti diharapkan adalah tantangan yang harus ditundukkan. Berbekal semangat pantang menyerah ini, saya yakin seberat apapun tantangan yang anda hadapi, pasti anda bisa melewatinya dengan sukses.
- Tetap optimis. Affiliate marketer perlu membiasakan sikap optimis dalam pikiran dan tindakan. Sikap optimis akan menumbuhkan semangat anda untuk terus berjuang sampai kesuksesan yang diinginkan bisa tercapai. Meski ada halangan, optimislah PASTI ada jalan untuk menyelesaikannya. Selalu tanamkan keyakinan bahwa ada sejuta jalan untuk sukses menjadi affiliate marketer. Tak ada orang sukses yang tak memiliki sikap optimis. Camkan dan praktekkan!
- Disiplin. Pastikan setiap jadwal yang telah kita rencanakan bisa terlaksana sesuai target waktu. Dari kedisiplinan ini, hasilnya bisa anda rasakan sendiri. Kedisiplinan dan kesuksesan merupakan teman karib. Kalau anda sudah berteman dengan kedisiplinan, selanjutnya kesuksesan akan menjadi kawan anda pula.
- Luangkan waktu dan usaha tiap hari. Affiliate marketer perlu meluangkan waktu dan berusaha setiap hari. Agar bisa terus mengembangkan bisnis affiliasinya. Tak masalah berapapun alokasi waktu yang anda jadwalkan. Mungkin hanya 15 menit, 30 menit, atau sejam sehari. Tapi pastikan setiap harinya anda tak berhenti mengembangkan bisnis affiliate program yang anda ikuti. Kawal terus bisnis anda dan pastikan sesuai jalur yang anda harapkan.
Sumber :
"Maka berbicaralah kamu berdua (Musa & Harun Alaihimassalam) kepadanya (Fir'aun) dengan kata-kata yang LEMAH LEMBUT, mudah-mudahan ia ingat atau takut" [TQS. Thoha (20):44]